LDII Banten

Rakorwil LDII Banten: Perkuat Kapasitas Organisasi Melalui Ketaatan Hukum

Serang (19/5) — Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Provinsi Banten menggelar Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) II...

Hadapi Era Post-Truth, LDII Banten Dorong Pengelolaan Media yang Cerdas dan Beretika

Serang (18/5) – Di era post-truth yang penuh disinformasi, pengelolaan media menjadi tantangan besar bagi organisasi masyarakat. Hal ini disampaikan...

LDII Pandeglang Ikut Menghadiri Rakorwil LDII Banten 2025

Serang (17/5). Ketua DPD LDII Pandeglang Siam Al Fajar beserta jajarannya ikut menghadiri acara Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) LDII Banten...

Secangkir Kopi Sejuta Gagasan: Rasa Lokal dalam Rakorwil LDII Banten

Serang (17/05). Di sudut ruangan yang hangat, kepulan aroma kopi hitam perlahan menyatu dengan percakapan akrab. Bukan kedai, bukan pula...

Mendes RI Yandri Susanto Buka Rakorwil LDII Banten 2025

Serang (17/5) — DPW LDII Banten menggelar Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) pada 16–17 Mei 2025 di Gedung LDII Banten, Kramatwatu....

LDII Banten Gelar Rakorwil: Sinkronisasi dan Optimalisasi Digital untuk Penguatan SDM

Serang (16/5). DPW LDII Banten gelar Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) dengan mengusung tema “Peningkatan Kapasitas Organisasi untuk Mewujudkan Asta Cita...

LDII Cikande Meramaikan Festival Gerakan Desa Peduli Sampah Bersama Menteri Desa

Serang (16/5) – Dalam semangat memperkuat membangun desa, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) meriahkan acara festival bangun desa yang di...

Audiensi dengan Kapolresta Serang Kota, LDII Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

Serang (15/5) Pengurus DPD LDII Kota Serang melaksanakan audiensi dengan Kapolresta Serang Kota dalam rangka silaturahim dan membangun sinergi guna...

LDII Banten Menghadiri Pengukuhan Pengprov Persinas ASAD

Serang (12/5). Pengurus Provinsi (Pengprov) Persinas ASAD Banten masa bakti 2024-2029 resmi dikukuhkan oleh Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Persinas...

Mendes RI Hadiri Panen Benih Sorgum di Blora, Apresiasi Inisiatif LDII dan Pemkab

Blora (12/5). Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal, Yandri Susanto, menghadiri panen benih sorgum tersertifikasi di lahan Kelompok Tani Barokah,...